Unduh Aplikasi
57.44% Tuan, Jangan Kejar Aku! / Chapter 1150: Pernikahan Paksa (12)

Bab 1150: Pernikahan Paksa (12)

Editor: Wave Literature

Tetapi… prosesnya lebih penting. 

Perkataan Shen Fanxing membuat Kakek Bo mengerutkan keningnya. Lalu, Kakek Bo bertanya, "...Kamu benar-benar ingin bertanding?"

"Kalau tidak, aku khawatir akan mengecewakan Nona Yuan," jawab Shen Fanxing.

"..." Kakek Bo menghela napas.

Ketika ini, Bo Yuelin yang sedari tadi terdiam justru tersenyum dan berkata, "Ayah, jarang sekali anak-anak ini keluar bermain. Mereka berdua kan menyetujuinya, jadi biarkan saja mereka bertanding. Lagi pula, tidak ada permusuhan."

Beberapa orang di sana diam-diam berdecak dalam hatinya. Tidak ada permusuhan? Lalu, kenapa harus bertanding kalau tidak ada permusuhan? Batin mereka.


Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C1150
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas Terjemahan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk