Unduh Aplikasi
80.2% CINTA SEORANG PREMAN JALANAN / Chapter 231: BANTUAN LENA

Bab 231: BANTUAN LENA

Lena dan Jhonny saling pandang kemudian mendekatkan diri mereka dalam pelukan Frans dan Yasmin.

"Aku tidak percaya ini, akhirnya kita menjadi keluarga dan bahagia seperti ini." ucap Lena memeluk Yasmin dan Jhonny juga Frans.

"Kita akan lebih bahagia setelah cucu kita lahir Lena." ucap Frans dengan tatapan penuh cinta.

"Cucu kita?? Frans?? jangan bilang seperti itu. Aku merasa tidak enak dengan Yasmin." ucap Lena dengan suara berbisik. Lena sadar kalau bayi yang akan lahir nanti adalah cucu Frans dan Ratna, bukan dirinya.

"Tante, aku mendengarmu. Cucu Ayah juga cucu Tante, dan aku juga putrimu." ucap Yasmin menatap Lena dengan tersenyum. Yasmin sadar selama ini kasih sayang yang di berikan Lena padanya sangat tulus.

"Yasmin, kamu sangat membuat aku bahagia. Terima kasih sayang." ucap Lena memeluk Yasmin dengan sangat erat.

"Tuan Frans, Nona Lena, sebaiknya kalian masuk saja. Di sini sangat panas." Ucap Jhonny meminta pada Frans dan Lena masuk ke dalam rumah.


Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C231
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk