Unduh Aplikasi
62.84% CINTA SEORANG PREMAN JALANAN / Chapter 181: PERASAAN CEMAS YASMIN

Bab 181: PERASAAN CEMAS YASMIN

Jhonny dan Yasmin sampai di rumah sakit sekitar jam dua siang. Itu pun Jhonny mengambil jalur cepat lewat jalan tol.

Selama dalam perjalanan Yasmin merasakan perutnya sedikit kram karena terlalu lama duduk. Dan itu membuat Jhonny menjadi sangat cemas. Jhonny tidak ingin Yasmin dan bayinya kenapa-kenapa.

"Yasmin, perut kamu sudah baik-baik saja kan?" tanya Jhonny setelah membantu Yasmin keluar dari mobil.

Yasmin menganggukkan kepalanya merasa senang dengan perhatian Jhonny yang semakin besar padanya.

Setelah melihat keadaan Ayah, aku akan mengantarmu ke Dokter. Kamu harus memeriksakan keadaan kandungan kamu." ucap Jhonny dengan tatapan cemas.

"Aku sudah tidak apa-apa Paman. Jangan cemas seperti itu." ucap Yasmin dengan tersenyum tidak ingin membuat Jhonny cemas.

"Cukup Yasmin, kamu harus mendengarkan aku. Nanti kita ke Dokter." ucap Jhonny sambil menggenggam tangan Yasmin dan membawanya masuk ke dalam rumah sakit.


Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C181
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk