Unduh Aplikasi
33.42% Permaisuri Kembali ke Sekolah / Chapter 1154: Seperti Seorang Pengemis yang Melihat Orang Kaya Membakar Uang Mainan

Bab 1154: Seperti Seorang Pengemis yang Melihat Orang Kaya Membakar Uang Mainan

Editor: Wave Literature

Ucapan Wu Ming membuat A Lan menaikkan sudut matanya.

Ia saja yang bukan seorang master melihat tindakan Wu Ming merasa sangat kecewa, apalagi seorang master Dan yang melihatnya?

Sepertinya jika menjadi pengikut Wu Ming, harus memiliki mental yang kuat. Kalau tidak, pasti tidak akan sanggup.

Contohnya seperti sekarang, ia merasa sangat sulit menerima kenyataan yang ada. Ia terlihat seperti seorang pengemis yang melihat orang kaya membakar uang mainan.

 -

Pemikiran A Lan dan pemuda yang ada di depannya itu sama.

Pemuda itu menahan emosinya dengan mencakar tanah dan menggeram.

"Lin Ye, tenanglah, tenanglah!" Pemuda yang badannya sedikit gendut itu menasehatinya, "Kamu masih muda, masih punya banyak kesempatan, kamu pasti bisa mendapatkan Gan Shu."

Pemuda yang dipanggil Lin Ye itu mulai meneteskan air matanya, dan tangannya masih terus mencakar tanah dengan sekuat tenaga.


Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C1154
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas Terjemahan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk