Unduh Aplikasi
95.08% Tidak Terlambat Untuk Mencintaimu / Chapter 600: Perpisahan yang Memperkuat Cinta

Bab 600: Perpisahan yang Memperkuat Cinta

Editor: Wave Literature

Kamar utama bercat dinding hitam dan putih yang dulu terasa dingin kini, terasa sedikit hangat karena adanya Chi Wan.

Meja rias berwarna putih susu, meja komputer dan semua hal yang ada di atasnya, semuanya menunjukkan bahwa mereka memang tinggal dalam satu atap.

Yang Shuwen menarik napas dalam-dalam dan memaksa dirinya untuk tenang.

Ia membuka laci meja samping tempat tidur dan menariknya lapis demi lapis dan akhirnya menemukan apa yang ia cari.

Ia menemukan dua buku merah di laci paling bawah.

Di bagian luar ada tiga perangko emas yang sangat menusuk mata.

--- akta nikah.

Yang Shuwen gemetar ketika melihat isinya yang menyatakan bahwa Wen Mo dan Chi Wan benar-benar sudah menikah. Harapan terakhirnya seketika hancur berantakan.

Mereka benar-benar sudah menikah.

Wen Mo dan Chi Wan benar-benar pasangan suami istri!

Yang Shuwen menggila, ada sesuatu yang hancur di dalam hatinya.


Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C600
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas Terjemahan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk