Unduh Aplikasi
20.16% The Twin Lions / Chapter 95: Madre 12

Bab 95: Madre 12

Mobil yang dinaiki Ayu akhirnya tiba di depan gerbang area pemakaman umum. Ayu segera turun dari mobilnya. Sambil menggunakan payung berwarna hitam, Ayu melangkah di tengah area pemakaman tersebut.

Ia menuju sebuah makam yang diberitahukan oleh kerabatnya sebagai makam mantan suaminya. Mario. Ayu mendesah pelan ketika akhirnya ia tiba di depan sebuah makam dengan batu nisan bertuliskan nama Mario.

Ia berdiri lama memandangi makam tersebut. "It's been a long time," ujarnya di depan makam Mario. Ia kemudian meletakkan buket bunga Panca warna yang ia bawa di atas makam Mario.

Setelah meletakkan bunga tersebut, Ayu bersimpuh di depan makam Mario. "Kenapa kamu membiarkan Aslan hidup seperti kamu? Harusnya kamu bisa merawatnya dengan lebih baik setelah saya membawa Leon."

Ayu kemudian memperhatikan makam Mario yang terlihat cukup terawat. "Sepertinya Aslan merawat makam kamu dengan baik."


PERTIMBANGAN PENCIPTA
pearl_amethys pearl_amethys

Terima Kasih sudah membaca karya kedua saya, hope you guys enjoy it.

Terus berikan dukungan kalian melalui vote, review dan komentar. Terima kasih ^^

Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C95
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas penulisan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk