Unduh Aplikasi
76.11% Tuan Xue Ying / Chapter 889: Delapan Perubahan Vermillion Nightmare

Bab 889: Delapan Perubahan Vermillion Nightmare

Editor: Wave Literature

Dalam sekejap mata, sudah 300.000 tahun berlalu semenjak Jing Qiu bertransendensi.

Dunia Suci Kuno Myriad, di belakang gunung Sekte Green Peng, di dalam ruang kultivasi hunian gua Tetua Daoist.

Ada dupa yang dinyalakan di dalam sana. Aromanya memenuhi ruangan kultivasi. Dengan balutan jubah putihnya, Xue Ying duduk bersila di atas karpet. Saat ini, ia sedang mempelajari warisan Vermillion Nightmare dari sistem kultivasi kuno. Ilusi burung berwarna merah menyala keluar dari tubuh Xue Ying, lalu melebarkan sayapnya. Aura merah menyala menyebar ke setiap sudut ruangan, dan ada dunia yang samar-samar muncul di antara aura ini.

Tiba-tiba, suara nyaring terdengar dari dalam ruang kultivasi. Saking kerasnya, suara tersebut terdengar hingga keluar ruangan, dan menyebar ke seluruh Sekte Green Peng. Semua kultivator di Sekte Green Peng merasa jiwa mereka sedikit bergetar, sebelum akhirnya kembali normal.

"Apa yang terjadi?"


Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C889
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas Terjemahan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk