Unduh Aplikasi
52.57% Membunuh Lelaki Idaman / Chapter 357: Tamparan Keras

Bab 357: Tamparan Keras

Editor: Wave Literature

Mereka kemudian pergi ke Hotel Nanmu.

Di dalam mobil SUV, mereka tetap diam.

Kota Nanmu terlalu kecil. Mereka hanya perlu melewati dua persimpangan dan berbelok satu kali untuk bisa sampai di hotel.

Saat ini, Bai Muchuan tiba-tiba memberikan perintah kepada mereka untuk menghentikan mobil.

Xiang Wan bertanya. "Apa yang sedang terjadi?"

Dia berpikir bahwa ada sesuatu yang terjadi. 

Namun Bai Muchuan hanya membuka pintu mobil dan berkata. "Tunggu aku di pinggir jalan."

Duk!

Pintu tertutup.

Mereka hanya bisa melihat punggung Bai Muchaun.

Quan Shaoteng menurunkan kaca mobil dan melihatnya. "Bai Kecil... Apa yang dia rencanakan?"

Xiang Wan juga nampak bingung. "Aku tidak tahu!"

Quan Shaoteng nampak tidak percaya. "Kamu juga tidak tahu?"

"Hm." Xiang Wan melihat Bai Muchuan yang sedang masuk ke dalam apotek. 

"Apakah tubuhnya terasa tidak nyaman?" Quan Shaoteng bertanya lagi.


Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C357
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas Terjemahan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk