Unduh Aplikasi
67.52% Kaisar Dewa / Chapter 1568: Membunuh Tanpa Menyerang

Bab 1568: Membunuh Tanpa Menyerang

Editor: Wave Literature

Saint King Kuang Lian merentangkan cakar peraknya. Terdapat Prinsip Kebenaran di cakar itu, hingga membuat kekuatannya meningkat.

Cakarnya merobek udara dan memercikkan berkas-berkas api.

Dia telah mengerahkan segenap kekuatannya untuk melancarkan serangan ini, karena dia ingin mengalahkan Zhang Ruochen secara langsung, sebelum pria itu sempat menyadarinya.

Zhang Ruochen sama sekali tidak takut, walau cakar itu mengarah pada dirinya.

Bang!

Cakar Saint King Kuang Lian malah mengenai dirinya sendiri.

Lehernya tergores dan tempurung peraknya retak. Darah saintly menyembur darinya.

Boom!

Dengan suara ledakan kencang, Saint King Kuang Lian tersungkur ke tanah. Ketika itu, dia berteriak, "Bagaimana... bagaimana mungkin?"

Saint King Kuang Lian merasa kesal, karena dia jatuh dengan sendirinya.

King Guiwu segera menghentikannya.

Itu terlalu membingungkan!

Kenapa Saint King Kuang Lian malah menyerang dirinya sendiri?


Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C1568
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas Terjemahan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk