Unduh Aplikasi

Bab 1153: Rumor Takut Pada Istri?

Editor: Atlas Studios

Saat Zhuang Rongguang mendengarnya, dia mengikuti Ning Xi. Lalu dia menatap Lu Tingxiao dengan gugup. "Maafkan karena aku sudah mengganggu, Kakak ipar Xi."

Ekspresi Lu Tingxiao jelas melunak setelah mendengar panggilan Zhuang Rongguang padanya.

Ning Xi mengembuskan napas lega setelah keadaan mendesak itu sudah bisa diatasi. Dia memberikan jempol tanda "pekerjaan bagus" dengan tidak kentara pada Zhuang Rongguang.

Ekspresi Zhuang Rongguang tidak bisa dijelaskan ….

Setelah mengenal Ning Xi begitu lama, gadis itu selalu bersikap arogan. Ini pertama kalinya, dia melihat Ning Xi takut pada seseorang.

Jadi, ini yang dirumorkan … takut pada istri?

Zhuang Rongguang memegang banyak kantung plastik di tangannya. Dia membeli berbagai jenis makan pagi, lebih dari cukup untuk dimakan oleh mereka berlima.


Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C1153
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas Terjemahan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk