Unduh Aplikasi
82.43% Seni Memasak dari Dunia Lain / Chapter 845: Dia Pasti Sang Aulia Palsu

Bab 845: Dia Pasti Sang Aulia Palsu

Editor: Atlas Studios

Bu Fang, saya lapar ….

Suara Ni Yan pelan dan merdu saat memasuki telinga semua orang, menyebabkan rasa merinding muncul di kulit mereka.

Namun, semua orang dengan cepat tersadar.

Apa yang sedang terjadi?

Sang Aulia lapar?

Kalimat pertama yang dikatakan oleh sang Aulia setelah dia berjalan ke luar dari arah dapur adalah bahwa dia lapar? Mereka semua berusaha keras menemukan sang Aulia tetapi, kalimat pertama yang dikatakan oleh sang Aulia adalah dia merasa lapar.

Apakah dia mengabaikan usaha mereka?

Mengapa mereka bekerja keras untuk mencoba membawa sang Aulia pulang bersama mereka dari tangan pemilik restoran?

Banyak orang ditelanjangi oleh boneka logam dalam rangka mencoba menyelamatkan sang Aulia, apa alasan untuk semua usaha mereka?

Kelompok orang ini tidak tahan untuk merasa dihina.

Baik Bu Fang maupun Raja Aulian terkejut dan mereka berdua memandang penasaran ke Ni Yan.


Load failed, please RETRY

Hadiah

Hadiah -- Hadiah diterima

    Status Power Mingguan

    Rank -- Peringkat Power
    Stone -- Power stone

    Membuka kunci kumpulan bab

    Indeks

    Opsi Tampilan

    Latar Belakang

    Font

    Ukuran

    Komentar pada bab

    Tulis ulasan Status Membaca: C845
    Gagal mengirim. Silakan coba lagi
    • Kualitas Terjemahan
    • Stabilitas Pembaruan
    • Pengembangan Cerita
    • Desain Karakter
    • Latar Belakang Dunia

    Skor total 0.0

    Ulasan berhasil diposting! Baca ulasan lebih lanjut
    Pilih Power Stone
    Rank NO.-- Peringkat Power
    Stone -- Batu Daya
    Laporkan konten yang tidak pantas
    Tip kesalahan

    Laporkan penyalahgunaan

    Komentar paragraf

    Masuk