Dengan kedua tangan terkepal Megan menatap kursi kosong yang sudah di tinggalkan Bramanto dan Ratu.
"Aku tidak rela kami mendapatkan Bramanto dengan begitu mudah Ratu!" ucap Megan seraya kembali ke ruangan kerjanya.
"Marwan, cepat kesini! aku ingin kamu mencari orang yang bisa kamu ajak kerjasama untuk memata-matai Ratu dan Bramanto di dalam rumah besar itu." ucap Megan sambil mencari jalan untuk memisahkan Ratu dengan Bramanto.
"Akkkkhhhhh!!! kenapa aku tidak bisa berpikir apa-apa! aku harus melakukannya dengan cepat! sebelum hubungan Ratu semakin intim dengan Bramanto." ucap Megan dengan mengatupkan bibirnya dan keningnya yang semakin mengkerut.
"Bodoh!! kenapa aku tidak melibatkan istri pertama Bramanto saja. Leni!! aku harus segera menghubungi Leni agar Leni bisa kesini dan memisahkan Bramanto dari Ratu!" gumam Megan yang sudah menemukan jalan untuk mengadu domba antara Leni dan Bramanto.
Dengan cepat Megan mengambil ponselnya dan menghubungi Leni.
Happy reading KK,
Trimakasih utk GIFT, PS, RIVIEW bintang 5, dan komentarnya ya
yang ingin tahu spoiler semua novel Nickscart bisa kontak :
FB : NicksCart
IG : NicksCart
GROUP WA : 0888-4072-222
MY NOVEL RECOMMENDED :
BUKAN SALAHNYA CINTA
KEKASIH BAYANGAN
BIBIR CANDU MRS.DEALOVA
CAN YOU LOVE ME AGAIN
THE BELOVED ONE
FALLING IN LOVE
MY UNCLE MY HUSBAND
THE DARK LOVE OF THE ABIMANYU
LOVE THE OLD MAN (BUKU CETAK) order disc 10%
CINTA SUCI WANITA BERCADAR (BUKU CETAK) order disc 10%