/ Fantasy / Sisi Dunia Lain, Halloween!!
Sin suficientes valoraciones
Resumen
Buku Spesial dari KucingNakal.
Rilis pada tanggal 31 Oktober 2020 untuk merayakan Halloween, KucingNakal membuat buku baru bertemakan Halloween dan langsung melepaskan Prolog + Bab 1.
Ringkasan.
Keysa mengadakan pesta Halloween bersama teman-temannya disebuah gedung tua.
Ketika Keysa pergi ke kamar mandi, ia melihat sebuah pintu aneh dan seram.
Melihat pintu tersebut, Keysa menjadi penasaran dan membukanya.
"Selamat datang ke sisi dunia lain! Halloween!"
Keysa disambut oleh seekor burung hantu yang bisa bicara dan dunia disekitarnya mulai berubah.
Ini cerita tentang Keysa si gadis biasa yang datang ke negeri Halloween.
Catatan Penulis.
Update : satu bulan sekali.
Etiquetas
También te puede interesar
Comparte tus pensamientos con los demás
Escribe una reseñaAutor KucingNakal
Novel Bulanan! Karya KucingNakal. Silahkan coba siapa tau suka~ [img=recommend]