Rio dan Randy telah memutuskan rencana yang terpenting saat ini. Mereka berdua akan berusaha untuk menemui Clara di dunia sebenarnya. Entahlah, mungkin mereka akan mati, atau apalah itu tapi sepertinya ini adalah hal yang paling penting saat ini.
"Dengar... Semua orang mungkin saja akan kita lupakan. Dan kita mungkin saja hanya mengenal Clara, Tuan Atji, ibu mu, ibu ku, dokter Criss, dan Ferdy." Ujar Rio.
"Hm."
"Dan kau, jangan sampai kau kelepasan kendali. Aku tahu kau menyukai Clara tapi saat ini tidak ada hubungan nya dengan perasaan cinta, hubungan pribadi, dan hal semacam nya. Semuanya netral. Kita harus kembali ke dunia kita, jangan sampai--"
Rio menghentikan perkataan nya, sedangkan Randy menatap nya dengan sangat serius sekali.
"Kita hanya bayangan nya. Kita bayangan yang berusaha untuk menyadarkan seorang gadis gila. Segeralah." Ketus Randy dengan memberikan sebuah mantel jaket yang sangat besar.
"Aku tau..." Lirih nya.
TERIMA KASIH TEMAN-TEMAN
-TAMAT-
— Das Ende — Schreiben Sie eine Rezension