"Apakah ada yang mau kamu bicarakan lagi."Kata Bagas.
"Tidak, tidak ada yang mau aku bicarakan lagi sudah cukup kok."Kata Sarah sambil bergegas, ke parkiran membawa kopernya.
"Mas makasih yah, udah ijinin Sarah tinggal disini"Kata Hani.
"Ya Enggak apa-apa kok. ku akan ke kamar anak-anak dulu, aku kangen sama mereka "Kata Bagas.
"Baiklah, nanti kalau aku sudah mengantarkan Sarah ke kamar tamu aku akan menyusulmu."Kata Hani.
"Baik sayang, jangan lupa nanti malam aku mau minta kamu servis.. "Kata Bagas sambil mengedipkan mata.
"Siap sayangku.. "Kata Hani.
Hani menganter Sarah ke kamar tamu, "Wah kamar tamu ini lebih besar daripada kamar ku, "Kata Sarah.
"Memangnya kamu ngontrak dimana.?"Tanya Hani.