Download App
39.94% Sayap Pelengkap / Chapter 151: Takut

Chapter 151: Takut

     Setelah Jessi meninggalkannya dengan pertanyaan dan pernyataan yang seperti itu, Ayden masih belum bisa mencerna dengan jelas. Otaknya tiba-tiba saja nge lag dan tidak bisa berpikir jernih. 

    Wanita itu hanya bercanda, kan? Dia hanya bertanya yang membutuhkan jawaban dan bukan pernyataan, kan? 

    Kenapa rasanya menyakitkan sekali mendengarnya? Arteri koroner? Rasanya Ayden mau tertawa saja. 

    Hal itu mengingatkannya pada kejadian pahit dua belas tahun yang lalu. Saat usianya baru menginjak usia dua belas tahun. Ia sudah bisa paham apa yang membuat ibu kandungnya tiada. Penyakit itulah yang jahat begitu teganya merebut ibunya kembali ke pelukan sang maha kuasa. 

    Dan saat mendengar Jessi mengatakan hal demikian? Rasanya Ayden kembali merasakan hal yang dulu ia rasakan. Rasa takutnya, rasa sedihnya, ia tidak mau kehilangan lagi. Meskipun itu adalah Jessica, orang yang baru dikenalnya. 


Load failed, please RETRY

Gifts

Gift -- Gift received

    Weekly Power Status

    Rank -- Power Ranking
    Stone -- Power stone

    Batch unlock chapters

    Table of Contents

    Display Options

    Background

    Font

    Size

    Chapter comments

    Write a review Reading Status: C151
    Fail to post. Please try again
    • Writing Quality
    • Stability of Updates
    • Story Development
    • Character Design
    • World Background

    The total score 0.0

    Review posted successfully! Read more reviews
    Vote with Power Stone
    Rank NO.-- Power Ranking
    Stone -- Power Stone
    Report inappropriate content
    error Tip

    Report abuse

    Paragraph comments

    Login